Lionel Messi membagikan kisah perjalanan kariernya hingga membawa tim nasional Argentina memenangkan Piala Dunia 2022 Qatar melalui serial dokumenter Netflix
Carlo Ancelotti memperpanjang kontraknya dengan Real Madrid hingga Juni 2026 pada Jumat sehingga ia tak dapat menerima pinangan untuk melatih tim nasional Brazil.
Jay merupakan pemain belakang yang lahir pada 2 Juni 2000 di Mierio, Belanda. Pria berpostur 191 cm ini memiliki darah Indonesia dari kakek dan neneknya.
Manchester City bangkit dari ketinggalan untuk meraih kemenangan 3-1 atas Everton pada Rabu setempat atau Kamis dini hari WIB, dan memangkas ketertinggalan dari pemuncak klasemen Liga Inggris Liverpool menjadi lima poin.
Pembalap Marc Marquez menantikan uji coba mesin terbaru motor Ducati Desmosedici GP bersama tim balap Gresini Racing, yang dijadwalkan bergulir pada 20 Januari 2024.
Apresiasi kepada akademi Garudayaksa dan penyelenggaraan Nusantara Open. Kompetisi ini adalah bagian dari pembinaan usia muda dan tentunya sangat diperlukan