Beranda Politik Kapuspen TNI: Mutasi Letjen Kunto dan Akhirnya Batal tak Terkait Try Sutrisno

Kapuspen TNI: Mutasi Letjen Kunto dan Akhirnya Batal tak Terkait Try Sutrisno

Mutasi prajurit, termasuk penyesuaian rencana mutasi terhadap Letjen TNI Kunto Arief Wibowo, telah melalui mekanisme sidang Dewan Kepangkatan dan Jabatan Tinggi (Wanjakti).

0
Istimewa

"Ada beberapa yang memang belum bisa bergeser saat ini sehingga diputuskanlah sekarang untuk meralat atau menangguhkan rangkaian itu, dan dikeluarkan Kep/554.a/IV/2025 tanggal 30 April dengan rangkaian yang lainnya," ujar mantan Kadispenad tersebut.

Kristomei pun menegaskan, kebijakan terbaru Panglima TNI itu tidak terkait dengan adanya isu-isu lain yang saat ini berkembang, termasuk terkait dengan sikap Wakil Presiden ke-6 RI Try Sutrisno, yang merupakan ayah dari Letjen Kunto. Baru-baru ini, Try Sutrisno mendukung pemakzulan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka melalui MPR.

Petisi itu dituangkan oleh Forun Purnawirawan Prajurit TNI. "Tidak ada kaitan dengan hal lain," ucap Kristomei.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here